Teknik Menggergaji pada Kerja Bangku
Teknik Menggergaji di Kerja Bangku Salah satu kegiatan kerja bangku adalah menggergaji . Teknik kerja bangku ini merupakan yang sering dilakukan dalam praktek kerja bangku. Menggergaji adalah kegiatan memotong benda padat. Penggergajian dilakukan dengan perkakas yang disebut sebagai gergaji (saw). Pada material kayu, penggergajian dilakukan dengan handsaw. Sedangkan pada material logam, penggergajian dilakukan dengan hacksaw. Gergaji besi dengan fungsi untuk menggergaji lapisan besi atau besi tipis; karena bentuknya yang demikian beda dengan gergaji kayu; geriginya yang kecil dan ujung depan dan belakangnya ada pemuntir yang gunanya untuk mengencangkan dan menggendorkan gergaji besi. Gergaji besi terdiri dari “sengkang” dan “daun gergaji”,sengkang adalah pegangan untuk menggergaji sedangkan daun gergaji ada yang mempunyai gigi berbentuk lurus dan berbentuk zig-zag Jenis Daun Gergaji dan Fungsinya Ada dua jenis daun gergaji yang sering digunakan dalam kerja bangku di a